Rasau Jaya - Jumat tanggal 3 Juni 2022 pukul 19.30 wib, Pulbaket Kegiatan Reses III Anggota DPRD Sdri. *Dessy Fitri Anggreani, SE.,MM.* Dapil 4 ( Kec. Rasau Jaya dan Kec. Teluk Pakedai ) lokasi dirumah Kediaman sdr. Arisyanto di Jln Damai Rasau Jaya Tiga Rt. 01 Rw. 09 Desa Rasau Jaya Tiga Kec. Rasau Jaya.
Hadir dalam undangan kegiatan Reses III sebagai berikut :
• Ketua Ranting Demokrat Rasau Jaya Sdr.Arisyanto
• Tokoh Agama, Sdr. Hidayat
• Anggota BPD Rasau Jaya Tiga, Sdr. Slamet
• Kadus Dusun 5, Sdr. Naryoso
• Ketua RT. 01, Sdr. Suwityo
• Warga Masyarakat
Adapun susunan acara kegiatan Reses sebagai berikut :
• Pembukaan
• Pembacaan Do'a
• Penyampaian aspirasi
• Silahturahmi
• Penutup
Sambutan sambutan Masa Reses :
A. *Dewan Dessy Fitri Anggreani, SE.,MM.*
- Assalamulaikum wr.wb
• Giat Reses di Desa Rasau Jaya Tiga diharapkan dapat menjadi fasilitas komunikasi dimasyarakat untuk menyelesaikan kesulitan dan persoalan sebagai bahan masukan yang akan diajukan sebagai rencana pembangunan .
B. *Sambutan Ketua DPC Rasau Jaga Tiga Sdr. Arisyanto*
• Assalamualaikum wr.wb
• Terima kasih Kepada bapak ibu yang hadir dalam kegiatan reses III agar aspirasi Disampaikan kesempatan yang bisa di berikan dalam rangka peningkatan pembangunan
• Giat Reses dapat menjadi fasilitas komunikasi dimasyarakat sebagai bahan masukan yang akan diajukan sebagai rencana pembangunan
Penyampaian usulan *aspirasi warga* Desa Rasau Jaya Tiga terutama di Jl.Damai sebagai berikut :
- Warga masyarakat sdr. Marsio mohon kepada ibu Dewan untuk mempedulikan warga Tani karena saat ini untuk permasalahan harga pupuk naik dan sangat langka.
*Jawaban*
- Nanti insyallah saya dengan Tim untuk memberikan pupuk kepada kelompok tani, adapun harga pupuk sekarang naik 30% dikarenakan itu pupuk sekarang langka maupun mahal. Saya akan memberikan terbaik kepada pupuk untuk Kelompok Tani.
- Dewan anggota komisi IV Bidang Pendidikan, Kesehatan kesejahteraan rakyat, sosial budaya dan agama Seketaris badan musyawarah.
Kegiatan Reses III Partai Demokrat selesai pukul 21.00 wib situasi aman dan tertib.
Reses III merupakan salah satu bagian dari kegiatan Rutin yang dilaksanakan oleh Anggota DPRD bertujuan untuk menyerap aspirasi baik pembangunan fisik maupun membangun mental masyarakat di daerah pemilihan.
Selama kegiatan berlangsung situasi aman dan terkendali.
Sumber : Aipda Dedy Wibowo (Kanit Intel Polsek Rasau Jaya)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar