Minggu, 24 Januari 2021

BHABINKAMTIBMAS DESA RASAU JAYA UMUM LAKUKAN DDS KE WARUNG MILIK WARGA BINAAN


RASAU JAYA - Bhabinkamtibmas Desa Rasau Jaya Umum Polsek Rasau Jaya Briptu Daud Banher di jajaran Polres Kubu Raya melaksanakan sambang atau program Door to Door System atau lebih dikenal dengan DDS.

Melalui Bhabinkamtibmas kegiatan rutin berupa kegiataan sambang DDS atau Door To Door System sendiri merupakan kegiatan sambang yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Rasau Jaya jajaran Polres Kubu Raya dari satu rumah ke rumah yang lain atau tempat tempat usaha milik warga dan hal ini dilakukan secara rutin setiap hari oleh Bhabinkamtibmas.

Seperti yang dilakukan Bhabinkamtibmas Desa Rasau Jaya Umum Briptu Daud melaksanakan DDS ke warung milik Ratnawati di Dsn Rasau karya Desa Rasau Jaya Umum Kecamatan Rasau Jaya Kabupaten Kubu Raya Sabtu (23/01/2021).

Dalam kesempatan itu kami selaku bhabin kamtibmas menyampaikan himbauan kepada pemilik toko untuk selalu mengecek tanggal kedaluarsa barang barang daganganya serta mengimbau agar tidak menjual minuman minuman keras seperti arak dan sebagainya

” Saya sangat berterima kasih atas Kunjungan bapak Bhabinkamtibas dan telah menyampaikan menyampaikan himbauan dan Prokes 3M dan akan selalu melakukan pngecekan terhadap barang barang daganganya, ” ucap Daud

Ditempat terpisah Kapolsek Rasau Jaya Polres Kubu Raya Iptu Dede Hasanuddin.S.H. menegaskan. ” Kegiatan ini merupakan langkah dan upaya Polri dalam menjalin kemitraan dengan semua potensi masyarakat Bhabinkamtibmas sebagai basis deteksi dini untuk mewujudkan sikon kamtibmas yang kondusif”



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KEGIATAN JUMAT CURHAT POLSEK RASAU JAYA

Rasau Jaya - Guna menjaga situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif. Kapolsek Rasau Jaya Iptu Muhammad Saleh melaksanakan K...